Pedoman Hari Sumpah Pemuda Ke-88 Tahun 2016

Hari Sumpah Pemuda (HSP) diperingati pada tanggal 28 Oktober setiap tahunnya. Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2016, Kementerian Pemuda dan Olahraga telah menerbitkan Buku Pedoman Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-88 Tahun 2016. Pedoman ini menjadi panduan dan dasar rujukan bagi seluruh panitia penyelenggaraan peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-88 Tahun 2016 di seluruh Indonesia dan perwakilan Republik Indonesia di Luar Negeri.

Pedoman Hari Sumpah Pemuda Ke-88 Tahun 2016

Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-88 Tahun 2016 akan diperingati dengan mengusung tema "Pemuda Indonesia Menatap Dunia". Adapun sekilas gambaran, berikut merupakan Daftar Isi Pedoman Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-88 Tahun 2016.

DAFTAR ISI
PEDOMAN PELAKSANAAN
PERINGATAN HARI SUMPAH PEMUDA KE 88
TAHUN 2016

KATA PENGANTAR
SAMBUTAN MENPORA
DAFTAR ISI

I. PENDAHULUAN
A. LATAR BELAKANG
B. DASAR
C. MAKSUD DAN TUJUAN
D. SASARAN

II. PENYELENGGARAAN
A. TEMA DAN SUB TEMA
B. LOGO HSP ke-88 tahun 2016
C. AZAS
D. CIRI

III. PROGRAM DAN KEGIATAN
A. SOSIALISASI DAN PUBLIKASI
B. RANGKAIAN KEGIATAN

IV. KETENTUAN PENYELENGGARAAN
A. UMUM
B. KHUSUS
C. PENUTUP

LAMPIRAN
A. SK MENPORA TENTANG PANITIA NASIONAL PERINGATAN HSP KE 88
B. SAMBUTAN BAPAK MENPORA PADA UPACARA PERINGATAN HSP KE 88 TAHUN 2016
C. LAGU KEBANGSAAN INDONESIA RAYA
D. PANCASILA DAN UNDANG UNDANG DASAR 1945
E. PEMBACAAN TEKS KEPUTUSAN KONGRES PEMUDA INDONESIA 1928
F. LAGU SATU NUSA SATU BANGSA
G. NASKAH SUMPAH PEMUDA JILID II
H. LAGU BANGUN PEMUDA
I. DOA HARI SUMPAH PEMUDA KE 88 TANGGAL 28 OKTOBER 2016

Selengkapnya dapat mengunduh Pedoman Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-88 Tahun 2016 di tautan ini.

Sumber : www.kemenpora.go.id/.

Terima kasih telah membaca Pedoman Hari Sumpah Pemuda Ke-88 Tahun 2016